Followers

Sunday, May 30, 2021

Discussion Forum - Manajemen Kualitas FMP

 Diskusi Minggu ini (11)
Manajemen Kualitas FMP

Bagaimana menurut anda keterlibatan SDM (Sumber Daya Manusia) di dalam membangun budaya mutu


Silahkan di jawab di kolom Comment di bawah ini

21 comments:

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. menurut saya sdm memiliki peran penting dalam menciptakan mutu yg baik,sdm yang berkualitas akan menghasilkan mutu yg berkualitas juga

    ReplyDelete
  3. - Mengidentifikasi perubahan /perbaikan yang dibutuhkan
    Masukkan perubahan yang direncanakan secara tertulis
    - Mengembangkan rencana untuk membuat perubahan
    - Memahami proses transisi emosional
    - Mengidentifikasi orang-orang dan mendukung mereka
    - Mengambil pendekatan hati dan pikiran
    - Menerapkan strategi courtship
    - Mendukung program Budaya Mutu

    ReplyDelete
  4. Mempertahankan kesadaran mutu sebagai kunci penting dan pastikan bahwa ada banyak bukti kepemimpinan manajemen
    lalu memberdayakan dan mendorong pengembangan diri dan inisiatif diri karyawan

    ReplyDelete
  5. salah satu pengertian dari budaya mutu adalah menekankan pada sumber daya manusia organisasi. Untuk menerapkan budaya mutu pada SDM perlu ada komitmen dari pucuk pimpinan sampai tingkat paling bawah dalam organisasi. Dalam total quality perlu mengaktualisasikan misi maupun visi organisasi menjadi nilai-nilai yang didukung, yang selanjutnya menjadi pedoman sikap maupun perilaku pegawai. Implementasi dari pengejawantahan misi/visi menjadi tatanan nilai maupun sikap dan perilaku perlu melibatkan SDM dalam keseluruhan bagian organisasi Untuk itu perlu sosialisasi terhadap misi/visi yang dicanangkan.

    ReplyDelete
  6. Menurut saya, pembentukan dan perbaikan mutu secara terus menerus di dalam sumber daya manusia agar menciptakan SDM yang bermutu dan berkualitas

    ReplyDelete
  7. Langkah Mempertahankan Budaya Mutu

    Mempertahankan kesadaran mutu sebagai kunci penting
    Pastikan bahwa ada banyak bukti kepemimpinan manajemen
    Memberdayakan dan mendorong pengembangan diri dan inisiatif diri karyawan
    Kenali dan hargai perilaku yang cenderung memelihara dan mempertahankan budaya mutu

    ReplyDelete
  8. Menurut Saya,apabila SDM memiliki pembinaan pada bidangnya masing-masing,dapat membantu dalam menemukan solusi terbaik dalam peningkatan mutu dengan adanya SDM yang sudah berkompeten atau profesional

    Maria Permatasari Samosir - 1118210278

    ReplyDelete
  9. Peran SDM dalam membangun budaya sangat penting, karena dengan SDM yang melakukan tugasnya dengan baik dapat mencapai tujuan dengan kualitas yang baik pula

    ReplyDelete
  10. Muhammad Husni TamrinMay 31, 2021 at 8:32 AM

    sdm adalah syarat mutlak bagi suatu perusahaan atau organisasi untuk dapat membangun serta mengembangkan usahanya,oleh karena itu kualitas atau mutu sdm akan sangat mempengaruhi kualitas atau mutu dari suatu perusahaan atau organisasi tersebut.

    ReplyDelete
  11. muhammad adam pratama 1119210113May 31, 2021 at 8:33 AM

    peran sdm dalam membangun budaya mutu sangat diperlukan, karena sdm merupakan pennggerak utama atau inti dari semua komponen, jika sdm tidak memiliki mutu sebuah perusahaan akan mengalami penurunan kualitas.

    ReplyDelete
  12. SDM merupakan bagian dari proses dan tujuan perusahaan dalam mewujudkan suatu produk/jasa, SDM sangat berperan penting agar perusahaan berjalan dgn baik, mulai dari perencanaan, mengorganisasi, pelaksaan, dan pengawasan. bukan hanya produk/jasa suatu perusahaan yg harus memiliki mutu, namun SDM juga. SDM yang baik akan menghasilkan output yang baik jg. Pengembangan mutu SDM dapat dilakukan dengan program pelatihan ataupun seminar motivasi, dll.

    ReplyDelete
  13. Farhan Abu rizki (1117210065)May 31, 2021 at 8:34 AM

    Menurut saya SDM sangat berperan dalam membangun budaya mutu, dimana ketika perusahaan mempunyai sdm yang baik dan terlatih maka culture dan budaya di dalam perusahaan akan mempengaruhi nilai perusahaan dan memiliki mutu yang baik sehingga dapat bertahan dan bersaing.

    ReplyDelete
  14. Vina Ilmiasari 1119212136
    Budaya Mutu merupakan sistem nilai dari sebuah organisasi yang menghasilkan keadaan lingkungan yang kondusif dalam pembentukan perbaikan yang berkelanjutan dalam segi mutu. 

    Budaya Mutu terdiri dari nilai-nilai, tradisi, prosedur, dan harapan yang mengedepankan mutu. Lembaga pendidikan seperti Perguruan Tinggi, Sekolah dan Madrasah, yang ingin menerapkan manajemen Total Quality, penting sekali untuk membangun budaya mutu sedini mungkin.
    Peran manajemen sumber daya manusia sebagai faktor sentral
    dalam organisasi dapat dikelompokkan menjadi beberapa peran, di antaranya.

    Dalam membangun budaya mutu, pemerintah memegang peranan penting dalam menyiapkan program-program strategis guna menghasilkan SDM berkualitas dan siap memasuki pasar kerja. Terakhir, adalah pembinaan dan pengembangan masyarakat terutama generasi muda. Sebagai penopang utama dalam roda pembangunan, pemberdayaan generasi muda diharapkan dapat menciptakan generasi yang kreatif, inovatif dan berdaya saing tinggi. Karakteristik generasi muda seperti inilah yang diharapkan mampu berkonstribusi dan memenangkan persaingan global.

    ReplyDelete
  15. Sumber daya manusia merupakan sebuah faktor utama Di Dalam organisasi Dan SDM lah Yang menjalankan itu semua, jadi semua mutu perusahaan Di tentukan Oleh SDM. Maka Di perlukan lah SDM Yang berkualitas agar menghasilkan sebuah mutu Yang berkualitas juga untuk perusahaan.

    ReplyDelete
  16. Mengidentifikasi perubahan yang dibutuhkan
    Mengembangkan rencana untuk membuat perubahan
    Menerapkan strategi
    Menerapkan nilai budaya mutu
    Mendukung program Budaya Mutu

    ReplyDelete
  17. Joshua Figo Partahi 1119210147May 31, 2021 at 8:37 AM

    peran sdm dalam membangun budaya mutu sangat penting karena sdm merupakan penggerak suatu perusahaan jika sdm tidak bermutu akan mempengaruhi mutu dari perusahaan atau organisasi tersebut

    ReplyDelete
  18. SDM memiliki keterlibatan dalam menciptakan mutu yg baik. Apabila SDM dalam suatu perusahaan tidak bermutu akan mempengaruhi mutu perusahaan tersebut.beberapa strategi membagun budaya mutu diantaranya: mengidentifikasi perubahan/perbaikan yang dibutuhkan,Masukkan perubahan yang direncanakan secara tertulis,Mengembangkan rencana untuk membuat perubahan,Memahami proses transisi emosional,Mengidentifikasi orang-orang dan mendukung mereka,Mengambil pendekatan hati dan pikiran,Menerapkan strategi courtship, serta mendukung program Budaya Mutu

    ReplyDelete
  19. menurut saya sdm memiliki peran penting dalam menciptakan mutu yg baik,sdm yang berkualitas akan menghasilkan mutu yg berkualitas juga

    ReplyDelete
  20. Menurut saya keterlibatan SDM dalam membangun budaya mutu yaitu dengan Mempertahankan kesadaran mutu sebagai kunci penting, memastikan bahwa ada banyak bukti kepemimpinan manajemen, meberdayakan dan mendorong pengembangan diri dan inisiatif diri karyawan, mengenali dan hargai perilaku yang cenderung memelihara dan mempertahankan budaya mutu.

    ReplyDelete
  21. Nur Izzah FajriyahJune 14, 2021 at 7:34 PM

    Budaya Mutu merupakan sistem nilai dari sebuah organisasi yang menghasilkan keadaan lingkungan yang kondusif dalam pembentukan perbaikan yang berkelanjutan dalam segi mutu. Keterlibatan sdm dengan budaya mutu yaitu Mengidentifikasi perubahan /perbaikan yang dibutuhkan,Masukkan perubahan yang direncanakan secara tertulis,Mengembangkan rencana untuk membuat perubahan,Memahami proses transisi emosional,Mengidentifikasi orang-orang dan mendukung mereka,Mengambil pendekatan hati dan pikiran,Menerapkan strategi courtship,dan Mendukung program Budaya Mutu

    ReplyDelete